detikHealth
Kenapa Mr P Tidak Bangun Saat Bangun Tidur?
Dok, alat kelamin saya jarang sekali ereksi seperti ketika bangun tidur. Ukurannya pun kecil hanya 10 cm saat ereksi. Saya khawatir dengan kondisi organ seksual saya dok, penyakit apa yang saya derita ini? Apakah efeknya dikemudian hari?
Selasa, 18 Mei 2010 09:38 WIB







































