detikSport
Juara, Sainz Catat Rekor Baru
Carlos Sainz kini menjadi pembalap yang paling sering menang di ajang Kejuaraan Reli Dunia (WRC). Rekor tersebut ia torehkan setelah menjuarai seri kedelapan di Argentina.
Senin, 19 Jul 2004 07:41 WIB







































