detikNews
SP Akan Umumkan 'Kabinet' NasDem, Ketua & Pengurus DPW Gorontalo Mundur
Ketua Umum Partai Nasional Demokrat (NasDem) Surya Paloh akan mengumumkan struktur pengurus DPP sore ini. Namun sebelum petinggi NasDem diumumkan, ketua dan pengurus DPW NasDem Gorontalo mengundurkan diri. Kenapa?
Jumat, 08 Feb 2013 13:58 WIB







































