detikNews
Penyidik Kejaksaan Geledah Ruang Kerja dan Rumah Dinas Bupati Karanganyar
Penyidik dari Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah melakukan penggeledahan di ruang kerja dan rumah dinas Bupati Karangnayar, Rina Iriani. Penggeledahan dilakukan terkait kasus korupsi dana perumahan.
Rabu, 20 Nov 2013 18:50 WIB







































