detikNews
Jajaran Kemenag Gelar Rapat Terkait Pengunduran Diri Anggito Abimanyu
Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama Anggito Abimanyu mundur dari posisinya. Jajaran Kementerian Agama langsung mengadakan rapat.
Jumat, 30 Mei 2014 16:25 WIB







































