Sepakbola
Menpora: Kejutan Bisa Terjadi di Afsel
Menteri Pemuda dan Olah Raga Andi Mallarangeng mengamati bahwa kekuatan tim peserta Piala Dunia sudah merata. Bahkan tak menutup kemungkinan akan ada kejutan di Afrika Selatan.
Jumat, 18 Jun 2010 22:46 WIB







































