detikNews
Uji Publik RUU Pornografi Ditanggapi Beragam
DPR saat ini sedang gencar-gencarnya melakukan uji publik terhadap RUU Pornografi yang rencananya akan disahkan pada 23 September melalui rapat paripurna DPR. Uji publik ini ditanggapi beragam oleh masyarakat.
Senin, 15 Sep 2008 11:03 WIB







































