Rollingstone
Tampil di Festival Teluk Jailolo 2013, NOAH Akan Konser di Atas Laut
Festival Teluk Jailolo selaku ajang tahunan yang bertujuan untuk mempromosikan potensi pariwisata, kekayaan alam, budaya, dan bisnis di wilayah Jailolo, Halmahera Barat, Maluku akan kembali digelar untuk kali kelima pada 16 hingga 18 Mei mendatang.
Selasa, 23 Apr 2013 19:18 WIB







































