detikNews
Rusia: Tumbangnya Morsi Pertanda Demokrasi Tak Cocok di Negara Non Barat
Intervensi militer Mesir telah berhasil menumbangkan Mohamed Morsi dari kursi kepresidenan. Anggota parlemen Rusia pun memberi tanggapan terkait perkembangan gejolak politik di negeri itu.
Kamis, 04 Jul 2013 14:46 WIB







































