Sepakbola
Liverpool Sudah Lapar Betul akan Gelar Juara
Sudah lima musim terakhir Liverpool tak mengangkat trofi apapun. Anak-anak Merseyside bertekad menyudahi kerinduan akan gelar juara pada musim depan.
Jumat, 23 Jun 2017 12:38 WIB







































