JE Sahetapy: Bersihkan Tikus-tikus Berbintang
"Kalau kita mau memberantas betul-betul mafia hukum ini. Pertama-tama hasus dimulai dengan membersihkan oknum-oknum dan tikus-tikus berbintang di lingkungan Polri dan Kejaksaan."
Kamis, 27 Jan 2011 18:05 WIB







































