detikNews
Pasca Praperadilan BG, Hakim Sarpin Akan Dilaporkan ke KY dan MA
Hakim Sarpin Rizaldi menjatuhkan putusan mengejutkan dengan mencabut status tersangka Komjen Budi Gunawan walaupun hal itu tak sesuai KUHAP. Atas tindakannya yang menafikkan aturan yang tertera dalam KUHAP itu, hakim Sarpin akan dilaporkan ke KY dan MA.
Senin, 16 Feb 2015 20:53 WIB







































