detikNews
Koalisi 6 Parpol Wacanakan Bentuk Poros Tengah
PKB, PPP, PAN, PKS, Hanura dan Gerindra mewacanakan pendirian poros tengah untuk menghadapi keinginan keras PD, Golkar dan PDIP yang ingin PT minimal 4 persen. Mereka terus berkomunikasi mewujudkannya.
Selasa, 01 Nov 2011 09:54 WIB







































