detikFinance
Lion Air Kena Tegur Kemenhub Soal Insiden Penumpang Buka Pintu Darurat
Ditjen Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan (Kemenhub) telah menegur Lion Air terkait kasus pembukaan pintu darurat pesawat beberapa waktu lalu.
Jumat, 11 Okt 2013 20:08 WIB







































