detikInet
OnePlus 2 Jadi Ponsel Pertama dengan USB-C
OnePlus sedikit demi sedikit mengungkap spesifikasi ponsel terbarunya. Yang terbaru adalah mereka mengungkap kalau OnePlus 2 akan mengusung port USB generasi terbaru, yaitu USB-C.
Selasa, 23 Jun 2015 11:25 WIB







































