Kabinet Merah Putih 2024-2029 yang dipimpin Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka terdiri dari 48 menteri dan 55 wakil menteri.
Rini Widyantini dan Purwadi Arianto menyiapkan sejumlah gebrakan melanjutkan estafet perbaikan pelayanan publik dan reformasi birokrasi, usai resmi dilantik.
"Bapak Agus Andrianto dan bapak Purwadi Arianto keduanya merupakan putra terbaik Polri. Terima kasih atas jasa dan pengabdian selama menjadi Bhayangkara Polri."
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuka peringatan Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKBG) ke-72. Menurutnya, Bhayangkari berperan penting mendukung Polri.