detikNews
Sebelum Ujian, Siswa SD di Yogyakarta Sarapan Bersama
Siswa Sekolah Dasar (SD) hari ini akan menjalani Ujian Akhir Sekolah Berstandar Nasional (UASBN). Di Yogyakarta, para siswa SD tersebut menggelar acara sarapan dan doa bersama sebelum ujian di mulai.
Selasa, 04 Mei 2010 10:58 WIB







































