Setelah Sushi dan Ramen, Bandung kembali diserbu oleh makanan-makanan khas Jepang, seperti Takoyaki dan Okonomiyaki. Keberadaan kuliner tersebut dipengaruhi oleh beragam sajian aroma Jepang serta anime di tv.
Resep rahasia untuk usaha kuliner apalagi yang berskala global tentu akan dijaga dengan sangat hati-hati. Kemarin resep racikan minuman coke yang berusia 125 tahun telah dipindahkan lokasinya. Tidak tahu pasti dimana persisnya lokasi barunya.
Bisnis pisang ijo ternyata menarik minat orang asing. Termasuk diantaranya adalah Jan P. Jacobsen, seorang mualaf dari Jerman yang terinspirasi bisnis ini ketika jajan kuliner di Ciputat.
Wina Natalia memang sudah lama malang melintang dalam dunia musik Tanah Air. Bukan sebagai penyanyi, bukan juga seorang musisi. Namun, ia cukup punya pengaruh bagi kelangsungan 'hidup' mereka.
Mengulang sukses tahun lalu, Semarang Great Sale 2011 akan kembali digelar pada tanggal 1-31 Desember mendatang. Sebanyak 800 unit usaha akan ikut meramaikan acara ini.
Mengulang sukses tahun lalu, Semarang Great Sale 2011 akan kembali digelar pada tanggal 1-31 Desember mendatang. Sebanyak 800 unit usaha akan ikut meramaikan acara ini.
“Bromo, bromo, bromo..” Itu yang terus ada di kepala saya saat saya memutuskan untuk pergi kesana. Ya. Saya dan beberapa rekan backpacker memutuskan untuk mengunjungi gunung Bromo pada tahun 2010 yang lalu.
Siapa bilang makanan tradisional tidak menarik? Buktinya sang chef kebanjiran banyak pertanyaan dari para peserta cooking class. Mulai dari tips mengolah kepiting, memilih buntut, sampai cara mempercantik hidangan. Acara pun diakhiri makan bareng plus serunya berebut hadiah doorprize!
Hari Jum'at lalu menjadi hari yang sangat cepat, bahkan bisa dikatakan terlalu tergesa-gesa. Setelah dua minggu ini terkurung dalam permasalahan yang membekukan hati dan pikiran, percakapan pada Kamis malam membuat saya memutuskan untuk berangkat berlibur.