Dirintis 1985, Tahu Tauhid Masih Eksis
Jelajah kuliner tahu di Bandung Raya memang seru. Salah satu yang cukup tersohor adalah Tahu Tauhid. Gerai tahu yang ada di Lembang. Kabupaten Bandung Barat ini sudah lama dikenal memiliki tahu yang istimewa.
Selasa, 29 Mei 2012 07:50 WIB







































