detikFood
Sekali Sentuh, 54 Racikan Kopi Siap Disajikan!
Setiap orang juga tentu punya selera kopi yang berbeda. Mau yang agak pahit, ditambah krim atau susu, juga takaran gula dan tingkat kekentalan yang beragam. Minum kopi kadang jadi kurang puas karena takaran tak sesuai selera.
Sabtu, 19 Mei 2012 09:18 WIB







































