detikHealth
Dulu Perutnya Rata, Kok Sekarang Buncit?
Kasus perut buncit makin banyak dialami orang, akibatnya punya perut rata kini sudah makin langka. Bisakah orang selamanya perutnya rata? Kenapa dulu perutnya rata, tapi kenapa sekarang buncit?
Rabu, 16 Mei 2012 10:49 WIB







































