Sepakbola
Cristiano Ronaldo ke Real?
Di tengah kegembiraan lolosnya Portugal ke babak perempatfinal muncul kabar mengejutkan dari Cristiano Ronaldo. Winger Manchester United itu menyatakan maksudnya untuk bergabung dengan Real Madrid.
Selasa, 27 Jun 2006 22:20 WIB







































