detikNews
Ingin Bertemu 4 Anak, Warga AS Surati Presiden SBY
Prahara rumah tangga warga AS Eli Gattenio dan WNI Sari Soraya Ruka makin pelik. Perebutan empat orang anaknya menjadi kisah yang rumit. Sang ayah, Eli pun bersurat kepada Presiden SBY agar bisa dipertemukan dengan anak-anaknya.
Selasa, 01 Mei 2012 09:32 WIB







































