detikOto
Mazda Kejar Standar Kualitas VW
Mobil asal Eropa mau tidak mau, suka tidak suka, harus diakui memiliki kualitas yang lebih baik daripada mobil Jepang. Mazda pun mengakui hal itu dan berjanji akan memperbaiki kualitas mobil mereka, khususnya interior.
Jumat, 19 Nov 2010 17:20 WIB







































