Serbaraja Toll Park di BSD, Tangerang Selatan, taman hijau di bawah kolong tol Serbaraja. Ada jalur jogging, air terjun Cisadane, yang adem untuk bersantai.
Lalu lintas di sejumlah ruas tol arah Jakarta pagi ini mengalami kepadatan. Kepadatan tersebut akibat tingginya volume kendaraan, salah satunya di Tol Jagorawi.
Pemegang saham telah menyetujui rencana akuisisi 90% kepemilikan saham di PT Cimanggis Cibitung Tollways melalui anak usaha PT Bakrie Toll Indonesia (BTI).
Video teriakan minta tolong dari mobil boks di Tol Sebapo viral. Polisi menyatakan itu bukan perdagangan orang, melainkan cekcok antara sopir dan kernet.