Paulo Dybala menilai Juventus harus meningkatkan daya serang mereka usai laga kontra Inter Milan. Si Nyonya Tua memang tampil kurang tajam di musim ini.
Laga Derby d'Italia antara Inter Milan vs Juventus di pekan ke-9 Liga Italia berakhir imbang 1-1. Penalti menyelamatkan Bianconeri, yang sempat tertinggal.