Joe Biden meminta warganya untuk menurunkan suhu politik usai Donald Trump dinyatakan memenangkan Pemilihan Presiden (Pilpres) Amerika Serikat (AS) 2024.
Kakek Presiden Prabowo Subianto yaitu RM Margono Djojohadikusumo diusulkan jadi pahlawan nasional. Usulan itu pun digodok serius sampai melibatkan akademisi.
Miliarder Elon Musk menyebarkan klaim bohong mengenai pemilu Amerika Serikat dan membentuk opini publik. DW melakukan pengecekan fakta terhadap tiga narasinya.
Pemilihan Presiden AS dilangsungkan pada 5 November. Berbeda dengan di Indonesia, di mana pemenang suara terbanyak akan menjadi presiden, di AS belum tentu.