detikHot
Hamil Besar, Wanda Hamidah Tak Persoalkan Jenis Kelamin Si Jabang Bayi
Usia kandungan artis dan politisi Wanda Hamidah sudah memasuki bulan ke enam. Hamil besar, Wanda pun sudah mengetahui jenis kelamin sang jabang bayi.
Jumat, 10 Jul 2015 20:03 WIB







































