detikInet
Game Lanjutkan Kisah 'Pirates of the Caribbean'
Kisah bajak laut dalam Pirates of the Caribbean akan berlanjut dalam game. Disney sedang mengembangkan game yang berjudul 'Armada of the Damned'.
Kamis, 28 Mei 2009 10:25 WIB







































