detikNews
Soal DKP, Mahfud Md: Wiranto Hanya Cari Popularitas
Ketua Tim Sukses Prabowo-Hatta Mahfud Md memilih tidak meladeni sikap Wiranto yang menunjukkan surat Dewan Kehormatan Perwira (DKP) terkait rekomendasi pemecatan Prabowo Subianto. Menurutnya, Wiranto hanya cari popularitas.
Kamis, 26 Jun 2014 20:48 WIB







































