detikNews
Karyawan Hotel Sheraton Mustika Yogya Demo
Puluhan karyawan Hotel Sheraton Mustika Yogyakarta menggelar aksi demonstrasi di halaman gedung DPRD DIY. Mereka menuntut upah penuh saat dirumahkan.
Senin, 28 Agu 2006 11:29 WIB







































