detikNews
Bupati Terima SMS dari Ketua DPRD Bogor Soal Permohonan Izin Lahan Makam
Bupati Bogor, Rachmat Yasin mengakui pihaknya sempat berkomunikasi tentang surat izin lokasi dengan Ketua DPRD Kabupaten Bogor, Iyus Djuher, yang kini dijadikan tersangka oleh KPK.
Jumat, 26 Apr 2013 19:16 WIB







































