Soeharto Terus Dirawat, Masih Alami Pendarahan Usus
Penyakit Soeharto kali ini cukup parah. Tim dokter belum bisa memastikan kapan penguasa Orde Baru ini bisa meninggalkan RS Pusat Pertamina (RSPP). Kondisi Soeharto belum stabil, masih terjadi pendarahan di usus dan sesak nafas.
Senin, 09 Mei 2005 12:08 WIB







































