Dengan Kikir, Plat Nopol Jadi Benda Seni
Konsep reuse, reduce dan recycle tidak hanya berlaku untuk kertas. Judiono Soeleman (56) menerapkannya untuk plat nomor polisi (nopol) kendaraan. Dengan seni kikir, plat-plat nopol menjadi benda seni bernilai tinggi.
Selasa, 14 Apr 2009 08:11 WIB







































