detikTravel
Indahnya Sunset di Pantai Ulee Lheue Banda Aceh
Tak ada salahnya menikmati libur panjang di Banda Aceh. Salah satu tempat yang tak boleh lupa dikunjungi saat ke sana, yakni Pantai Ulee Lheue. Pantai ini dikenal dengan sunsetnya yang menakjubkan.
Jumat, 18 Apr 2014 15:07 WIB







































