detikNews
Keluarga Ana Gelar Tahlilan
Ana Miriana, tewas dibunuh oleh orang yang merampok rumah orang tuanya di Islamic Village, Serpong, Tangerang tepat di Hari Raya Idul Fitri. Keluarga pun menggelar tahlilan untuk mendoakan perempuan cantik itu.
Rabu, 23 Sep 2009 18:25 WIB







































