detikOto
Libur Panjang Pengaruhi Toyota
Pasar mobil yang lesu juga menimpa si pemimpin pasar mobil Toyota. Penjualan PT Toyota-Astra Motor secara keseluruhan melemah di bulan September daripada bulan Agustus.
Kamis, 08 Okt 2009 09:40 WIB







































