Akademisi akan Demo DPRD Surabaya, Tolak Tol Tengah Kota
Meskipun sebagian besar anggota DPRD cenderung mendukung, namun tak sedikit yang mengecam rencana pembangunan Tol Tengah Surabaya. Mereka berasal dari akademisi sejumlah kampus.
Kamis, 16 Des 2010 13:05 WIB







































