Lisa Blackpink meluncurkan teaser pertama lagu solo ROCKSTAR pada hari Rabu dan viral. Salah satu yang menarik dari video musiknya ini adalah lokasi syutingnya.
BLACKPINK bakal rilis film konser mereka dalam rangka rayakan ulang tahun debut ke-8. Film yang tayang di bioskop itu berjudul BLACKPINK WORLD TOUR [BORN PINK]