detikNews
GM Kembalikan Penghargaan, Bakrie Award Makin Populer
Aburizal Bakrie mengaku tidak kecewa dengan keputusan Goenawan Mohamad (GM) mengembalikan Ahmad Bakrie Award atau biasa disebut 'Bakrie Award. Ketua Umum Partai Golkar ini jutru bersyukur karena Bakrie Award mendapatkan promosi gratis.
Jumat, 25 Jun 2010 02:10 WIB







































