detikNews
Dihukum 1,5 Tahun Penjara, Sumita Tobing Belum Berfikir Ajukan PK
Eks Dirut TVRI, Sumita Tobing, mengaku belum berfikir akan mengajukan peninjauan kembali (PK) terkait putusan MA yang memvonisnya 1,5 tahun penjara. Sumita masih konsentrasi pada kesimpangsiuran informasi kasasi MA yang dia dapat.
Selasa, 11 Jan 2011 14:47 WIB







































