Saat Liverpool tak diperkuat Virgil van Dijk, Bayern Munich gagal mencetak gol. Kapten The Reds itu akan kembali malam nanti, bisa apa lini depan Bayern?
Bayern Munich bertekad untuk menyingkirkan Liverpool di babak 16 besar Liga Champions. Mereka rindu mencatatkan kemenangan dalam laga bergengsi di kandang.
Bayern Munich meraih poin penuh kala menjamu Hertha Berlin di lanjutan Liga Jerman. Menang 1-0 atas Hertha, Bayern menyamai perolehan poin Borussia Dortmund.
Jordan Henderson menyebut hasil imbang kontra Bayern Munich bukan hal buruk bagi Liverpool. Peluang lolos kedua tim ke perempatfinal Liga Champions sama besar.