detikNews
Pejabat MA Kembali Kritik Penggeledahan oleh KPK
Tindakan penggeledahan tim KPK terhadap ruangan hakim agung kasus kasasi Probosutedjo kembali menuai kritik dari kalangan internal MA.
Kamis, 10 Nov 2005 16:21 WIB







































