detikFood
Pesona Kemolekan Rasa 'Angel in the Bottle'
Bagai gadis yang mulai merekah kecantikannya, wine berkualitas dari Chili mulai dilirik oleh penggemar wine dunia. Karakternya yang unik dan sapuan rasa yang penuh pesona memberi kepuasan tersendiri. Salah satu yang wajib dicicip, Montes Wine!
Senin, 21 Nov 2011 15:32 WIB







































