detikNews
Persib Kembali Berlatih, Hilton Tak Ikut Bergabung
Skuad Persib kembali berlatih di Stadion Siliwangi, setelah diliburkan pasca pertandingan lawan Sriwijaya, Jumat (22/4/2011). Dalam sesi latihan kali ini, striker Hilton Moriera tidak ikut bergabung.
Selasa, 26 Apr 2011 16:32 WIB







































