detikNews
Ekonom Mandiri Jadi Ketua Pansel KPK, Dirut Bank Mandiri: Bu Destry Berintegritas Tinggi
Ekonom Bank Mandiri Destry Damayanti ditunjuk Presiden Jokowi menjadi Ketua Pansel KPK. Sosok Destry pun dinilai pantas masuk Pansel KPK. Destry disebut sebagai orang yang berintegritas.
Kamis, 21 Mei 2015 16:54 WIB







































