detikNews
Kios di Stasiun Depok Baru Dibongkar, PKL Bakar-bakaran
Seribuan kios PKL di pinggir peron dan sekitar Stasiun Depok Baru dibongkar PT KAI. Ratusan PKL pun berdemo dan membakar kayu bekas tempat buah di depan Stasiun Depok.
Senin, 10 Des 2012 12:10 WIB







































