Bursa Wall Street kembali menguat. Namun saham Mead Johnson anjlok 7,9% setelah munculnya laporan yang menghubungkan susu formula Enfamil dengan kematian seorang bayi.
Kemenangan teranyar Manchester City, di mana tim lawan tak berdaya balik menyerang, diklaim sebagai indikasi bahwa The Citizens kini sudah amat ditakuti.
Yahoo hingga saat ini masih berlayar tanpa nakhoda. Ya, sejak ditinggal Carol Bartz, raksasa internet itu belum lagi menunjuk seseorang untuk menduduki kursi panas CEO. Namun kini nama sang calon bos Yahoo telah muncul.
Manchester City memperlihatkan bahwa mereka menjadi kandidat kuat menjadi juara musim ini. The Citizens menang 3-0 atas Stoke City dengan dominasi total sepanjang laga.
Berkat kemenangan atas Stoke City, Manchester City akan melewatkan Natal dengan tetap berada di puncak klasemen Premier League. Kondisi ini menyenangkan manajer City, Roberto Mancini.
Liverpool gagal meraih poin maksimal dari lawatannya ke Wigan Athletic. Kegagalan Charlie Adam mengeksekusi penalti membuat The Reds terpaksa pulang dengan satu poin hasil bermain imbang 0-0.
Manchester United kembali memperoleh kemenangan untuk terus menekan Manchester City yang ada di puncak klasemen. Melawat ke kandang Fulham, MU berhasil memukul tuan rumah dengan skor 5-0.