detikSport
Alonso Raih Penghargaan
Prestasi cemerlang Fernando Alonso mendapatkan pengakuan Spanyol. Pembalap formula satu yang membela Renault ini dinobatkan sebagai peraih Principe de Asturias.
Selasa, 06 Sep 2005 22:41 WIB







































