detikInet
72 Mobil Internet Disebar ke Pelosok Kaltim
Program Mobil Pusat Layanan Internet Kecamatan yang digagas Kementerian Kominfo terus menjelajah pelosok Indonesia. Kali ini, giliran wilayah Kalimantan Timur yang disambangi.
Rabu, 21 Des 2011 15:48 WIB







































